Category Archives: Wisata Alam

Rekomendasi Wisata di Yogyakarta yang Cocok Untuk Healing

Bakpia Mutiara Jogja – Aktivitas harian yang padat dan monoton tentunya membuat penat. Jika ini terus dibiarkan, maka, stress pun tak bisa dihindarkan dan kinerja pun akan menurun. Oleh karena itu, agat bisa kembali semangat dalam beraktivitas, kamu butuh healing untuk kembali menyegarkan pikiran. Self healing bisa dilakukan dengan banyak hal, salah satunya liburan dan […]

Pesona, Rute, dan Tiket Masuk Pantai Wohkudu

Pesona alam Jogja tak pernah gagal mencuri hati siapa saja. Salah satu pesona Jogja yang paling sulit diabaikan adalah keberadaan pantai-pantai di kawasan Gunungkidul. Gunungkidul adalah salah satu wilayah kabupaten di DIY yang terkenal karena menawarkan puluhan pantai yang indah dan cocok didatangi saat akhir pekan tiba. Semua pantai di kawasan ini cocok dijadikan tujuan […]

Di Tegal Ada Danau yang Bisa Buat Jalan! Danau Banaran

Wisata Danau Banaran Kendal, berlokasi di daerah Surugajah, Sukorejo wisata yang satu ini dijamin bakal bikin Kamu dan pasangan kamu jadi tambah hits hehe. Wista yang baru baru ini melejit di dunia maya seperti sosial medcia Instagram, Facebook dan lainya ini banyak diburu para wisatawan baik wisatawan lokal maupun luar daerah loh. Lokasinya yang masih […]

Rekomendasi Wisata Selain Pantai di Gunung Kidul Jogja

Di kalangan wisatawan pengagum pantai, nama Gunung Kidul tentu bukan perkara baru. Pasalnya, salah satu wilayah di provinsi DIY ini merupakan surga bagi pecinta pantai. Pantai dengan panorama pasir putih membentang di sejauh mata memandang maupun panorama laut lepas di balik tebing instagenik adalah sedikit dari banyak hal yang bisa kamu jumpai jika berkunjung ke […]

Mengenal Sejarah dan Keindahan Air Terjun Sekar Langit Magelang

Air Terjun Sekar Langit Magelang, air terjun favorit yang berada di Kabupaten Magelang memiliki ketinggian sekitar 25 meter tentu saja nampak rupa dari Air Terjun ini sangatlah menawan dan menarik untuk dipandang dan dikunjungi yaa.. Air Terjun yang berada di kaki gunung Telomoyo antara perbatasan kota semarang, Salatiga serta Magelang ini banyak menarik minat wisatawan […]

Desa Wisata Tinalah, Tempat yang Cocok Untuk Healing

Bakpia Mutiara Jogja – Berkunjung ke pedesaan saat akhir pekan maupun libur panjang menjadi salah saty cara untuk healing. Alam pedesaan yang asri menarik perhatian masyarakat perkotaan yang hendak melepas penat. Tren menyambangi desa untuk berlibur melahirkan ide untuk membangun desa wisata. Sebagai salah satu kota tujuan destinasi, Yogyakarta juga memiliki deretan desa wisata. Bahkan […]

Cara Lain Menikmati Pantai dari Bukit Populer di Jogja: Sajikan Panorama yang Memukau

Ada banyak cara yang bisa kamu lakukan untuk menikmati pesona alam Kota Gudeg. Berkelanalah dari utara ke selatan maka kamu akan disuguhi panorama alam yang asri nan menenangkan. Salah satu wisata alam yang jadi primadona di Jogja, adalah pantai. Pantai-pantai di Jogja menyimpan keindahan yang sayang jika tak ditelusuri. Ada beragam keseruan yang bisa kamu […]

Tempat Ngadem Asik di Tegal: Wisata Curug Lie Seng

Wisata Curug Lie Seng Kendal,  jika berbicara tentang wisata air terun di Kendal pastilah ertama yang terlintas adalah Curug Sewu di daerah Sukorejo, Kendal bukan?? Tak heran karna memang wisata yang satu itu memang sydah terkenal di Kendal karna keindahanya. Namun taukah Anda ternyata selain Curug Sewu ada satu Wisata Air Terjun yang cukup menarik […]

Spot Foto Baru Di Wisata Pinus Asri Jogja

Spot Foto Baru Di Pinus Asri, Hutan Pinus… yah di Jogja ini sangat terkenal dengan wisata alamnya Hutan Pinus wisata yang menyuguhkan ratusan hingga ribuan pohon yang berdiri mrnjulang ke atas dengan tingginya ini menjadi daya tarik minat para wisatawan Jogja. Sebutlah Hutan Pinus yang berada di Mangunan, Bantul, Yogyakarta. Wisata ini banyak diminati dan […]

Keindahan Taman Sungai Mudal di Desa Wisata Jatimulo

Bakpia Mutiara Jogja – Desa Wisata Jatimulyo merupakan salah satu tempat wisata yang kental dengan keanekaragaman hayati dan budaya khas Jogja. Hal ini diketahui setelah berbagai penelitian serta identifikasi potensi dilakukan di desa yang berada di Kecamatan Girimulyo, Kulonprogo, Yogyakarta. Melansir dari situs Desa Wisata Kemenparekraf (29/10/2022), desa wisata ini mempunyai banyak keunggulan. Mulai dari […]