Bakpia Mutiara Jogja 2024: Harga, Varian, dan Cara Beli

Bakpia Mutiara adalah salah satu merek bakpia yang menjajakan olahan bakpia super lembut dengan beragam isian.

Merek ini sudah terkenal dikalangan wisatawan maupun warga lokal sejak 2008 dan terbukti sebagai merek bakpia yang memiliki beragam keunggulan.

Nah, untuk kamu yang belum kenal dengan Bakpia Mutiara, yuk simak ulasan lengkap terkait Bakpia Mutiara, dari sisi harga, varian, hingga cara beli. Jangan di skip ya.

Alasan Bakpia Mutiara Layak jadi Oleh-Oleh Andalan

Sebelum membeli, perlu kamu ketahui bahwa Bakpia Mutiara hanya memproduksi bakpia jenis basah.

Bakpia jenis ini terkenal enak, tak pero, dan lembut sejak gigitan pertama. Sayangnya, bakpia jenis ini tak dapat bertahan lama ketika berada di suhu ruangan.

Menyadari tingginya permintaan konsumen akan bakpia basah, produsen Bakpia Mutiara berinovasi hingga menemukan formula bakpia basah yang dapat bertahan hingga 7-9 hari di suhu ruangan.

Selain itu, Bakpia Mutiara pun disebut-sebut sebagai bakpia kekinian dengan rasa premium.

Sebutan ini tak berlebihan mengingat produsen Bakpia Mutiara telah mengembangkan bakpia premium dengan cara hanya menggunakan bahan baku berkulitas tinggi.

Apakah Bakpia Mutiara mahal? Untuk mengetahuinya silakan cek list harga Bakpia Mutiara 2024 di bawah ini.

Harga Bakpia Mutiara 2024

Varian Bakpia Mutiara 2024

Menyadari betapa beragamnnya bahan baku yang dapat diolah dan dikembangkan menjadi isian bakpia,  produsen Bakpia Mutiara pun tak tinggal diam.

Meski pada resep awal isian bakpia hanya terbuat dari kacang hijau. Kini, produsen Bakpia Mutiara memperkaya cita rasa bakpia dengan mengolah jenis isian baru.

Alhasil hingga hari ini Bakpia Mutiara sudah menyiapkan bakpia dengan lima varian, di antaranya keju, cokelat, kumbu hitam, green tea, dan kacang hijau.

Cara Beli Bakpia Mutiara

Terdapat dua cara untuk mendapatkan Bakpia Mutiara, yaitu pemesanan secara online hingga pembelian melalui outlet Bakpia Mutiara yang tersebar di berbagai lokasi strategis di Jogja.

Berikut ulasan lengkap cara beli Bakpia Mutiara.

– Cara Beli via Online

  1. Silahkan pilih bakpia favoritmu di beli.bakpiamutiarajogja.com (Minimal pemesanan 2 kotak ya)
  2. Lalu, langsung menuju halam checkout
  3. Isikan nama dan alamat pengiriman bakpia dan nama bank yang akan kamu gunakan
  4. Bayar total pesananmu
  5. Konfirmasikan ke CS Bakpia Mutiara dengan mengklik tombol sesuai petunjuk.
  6. Setelah itu, kamu hanya tinggal menunggu Bakpia Mutiara pesananmu datang ke rumah.

– Alamat Beli Bakpia Mutiara via Outlet

1. Bakpia Mutiara – Pusat
Jl. Manisrenggo KM 0,5, Tlogo, Prambanan
(Utara Stasiun Prambanan) 0812 3333 9935

2. Bakpia Mutiara Jogja – Hartono Mall
Ruko Panda, Jalan Ring Road Utara No 14,
(Timor Hartono Mall) 0812 3333 9910

3. Bakpia Mutiara Jogja – Gembiraloka
Jl. Kebun Raya No 1, Yogyakarta
(Timur Gembiraloka Zoo)
(0274) 378536 / 0822 4378 9070

4. Bakpia Mutiara Jogja – Sambilegi
Jl. Jogja – Solo Km. 9 Yogyakarta
(Timur Lampu Merah Ring Road Maguwo)
0813 9282 3911

5. Bakpia Mutiara Jogja – Janti
JI. Laksda Adisucipto Km. 7 Yogyakarta
(200 Meter Timur Fly Over Janti) 0813 3087 5610

6. Bakpia Mutiara Jogja – Depan AAU
JI. Jogja – Solo Km. 10,5 Yogyakarta
(Depan Patung Garuda AAU) 0812 2700 1659

7. Bakpia Mutiara Jogja – Prambanan
Jl. Jogja – Solo Km. 17, Prambanan
(Timur Candi Prambanan) 0812 2861 5009 082

8. Bakpia Mutiara Jogja – Malioboro
JI. Dagen No 61, Malioboro Yogyakarta
0812 2603 3819

9. Bakpia Mutiara Jogja – Bandara Adisucipto
Jl. Jogja – Solo Km.9, Maguwoharjo, Sleman
(Timur Pom Bensin / 100 Meter Barat Lampu Merah Bandara)
0812-2660-0557

LIHAT DI GOOGLE MAPS

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *